Cara merawat kendaraan mobil
Perawatan kendaraan sangat di perlukan untuk kelancaran berbagai aktifitas.karena pada zaman sekarang ini transportasi sangat di butuhkan sebagai sarana pendukung.adapun untuk kelancaran tersebut perlu adanya perawatan kendaraan yang intensif.agar kendaraan tersebut dapat berjalan dengan mulus
Adapun cara perawatan tersebut antara lain sebagai berikut
- dengan mengecek dan mengontrol ketinggian oli mesin
- dengan mengecek dan mengontrol air radiator
- dengan mengecek dan mengontrol minyak rem
- selalu cek dan control air pencuci kaca
- cek dan control air reservoir
Adapun perawatan bulanan terdiri dari beberapa cara antara lain
- dengan cek dan control air accu
- dengan cek dan control keausan dan tekanan angin ban
- dengan cek dan control sekering listrik
- dengan mengecek dan mengontrol mekanisme rem
- dengan mengecek dan mengontrol kemudi
- dengan mengecek dan mengontrol mekanisme kopling
Dengan rutin merawat kendaraan akan menjamin kendaraan dalam keadaan bagus dan prima.
Post a Comment for "Cara merawat kendaraan mobil"
Post a Comment