Menyetting Modem ZTE MF669 Dengan Berbagai Macam Cara

Modem merupakan alat yang tidak asing bagi telinga kita.alat tersebut merupakan sarana untuk kita koneksi ke dunia internet lewat komputer maupun lewat laptop.jenis dari modem tersebut bermacam macam dan di klasifikasi menurut supported system dan spesifikasi dari modem tersebut.

Alat tersebut bentuknya kecil dan bisa di bawa kemana mana.selain itu juga terdapat tempat untuk menaruh memory yang berguna untuk mentransfer data.modem tersebut berisikan kartu yang di gunakan untuk server ke dunia internet yang bisa di isi dengan kartu gsm maupun cdma.tanpa simcard tersebut modem tidak akan bekerja.

Adapun spesifikasi dari Modem ZTE MF669 buatan china sebagai berikut :

  • 1.HSPA + HSPA/UMTS:900/2100 MHz
  • 2.EDGE +GPRS/GSM : 850/900/1800 MHz
  • 3. HSPA + DL 28,8 Mbps [HSPA + MIMO]
  • 4. HSUPA UL 5,76 Mbps
  • 5. USB 2.0 Interface
  • 6. Expandable with Micro SD [Can be used as a memory stick up to 32 Gb]

Supported system :

  1. Windows XP [SP2 ORLater]
  2. Vista [ 32 bit or 64 bit]
  3. Windows 7 MAC 10.4 or Later

Adapun untuk petunjuk dalam menyetting Modem ZTE MF669 sebagai berikut :

  • 1.masukkan kartu sim card yang akan kita gunakan
  • 2.pasang usb modem di usb port komputer maupun laptop
  • 3.ikuti petunjuk instalasi sampai selesai
  • 4.muncul shortcut aplikasi di desktop
  • 5.jalankan aplikasi maka akan muncul menu seperti di bawah ini:
  • 6.setting APN , klik icon settings
  • connection
  • lalu klik add
  • 7.isi configurasi name , dial number *99#
  • Pilih use following APN address dan isi APN sesuai dengan kartu yang di gunakan , lalu klik save dan apply
  • 8. klik icon untuk melakukan connect dan disconnect

Untuk setting menggunakan kartu gsm 3 sebagai berikut

  • Profil name : isi terserah anda
  • Dial number : *99#
  • User name : 3 data
  • Pasword: 3 data
  • APN : 3 data

Untuk setting menggunakan kartu gsm Telkomsel sebagai berikut :

  • Profil name : isi terserah anda
  • Dial number : *99#
  • User name : kosongkan
  • Pasword: kosongkan
  • APN : Telkomsel

Untuk setting menggunakan kartu gsm XL sebagai berikut :

  • Profil name : terserah menurut anda
  • Dial number : *99#
  • User name : XL Gprs
  • Pasword: Pro XL
  • APN : isi dengan xlgprs.net

Untuk setting menggunakan kartu gsm Im3 sebagai berikut :

  • Profil name : terserah anda
  • Dial number : *99#
  • User name : kosongkan
  • Pasword: kosongkan
  • APN : isi dengan indosat-m3.net

Ikuti petunjuk yang sudah saya sampaikan di atas dengan teliti dan benar. Setelah proses selesai semua baru bisa di gunakan untuk browsing .

jika masih bingung atau kesulitan dalam menggunakan modem tersebut bisa menghubungi Galeri outlet kartu gsm tersebut .semoga tips dan cara yang telah saya sampaikan ini bisa bermanfaat untuk kalian semua

Post a Comment for "Menyetting Modem ZTE MF669 Dengan Berbagai Macam Cara"